Saat Anna sedang live, tiba-tiba kepala Anna dipukul dari belakang oleh pria bersebo layaknya ninja, diduga sementara pelaku adalah salah seorang dari pendemo. Selesai kejadian pemukulan terhadap Anna, terlihat salah seorang pengunjuk rasa lainnya sengaja bertepuk tangan, kejadian tersebut tersiar secara langsung saat liputan.
Secepatnya insiden yang menimpa Anna ini menyebar dan menjadi viral di publik Paris, sangat banyak komentar bernada simpati terhadapnya reporter Russia Today. "Orang datang dan memukul kepala Anda, saat Anda melakukan pekerjaan..? Wow," kata Anna dilansir RT (jpnn)
Post a Comment